Home / KABARKINI

Rabu, 9 Juli 2025 - 14:14 WIB

KPK Akan Periksa Khofifah di Polda Jatim

kabarfokus.id

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan memeriksa Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, sebagai saksi di Polda Jatim pada Kamis (10/7).

“Saudari KIP, Gubernur Jawa Timur dijadwalkan diperiksa sebagai saksi dalam perkara hibah kelompok masyarakat (pokmas), pada Kamis 10 Juli di Polda Jawa Timur,” ujar Juru Bicara KPK Budi Prasetyo.

Baca Juga  Khofifah Apresiasi Program Rutilahu Kolaborasi Kodam V/Brawijaya, Sasar Renovasi 158 Rumah Di Pacitan

Sebelumnya, KPK memanggil Khofifah untuk menjadi saksi kasus tersebut pada 20 Juni 2025.Namun, Khofifah batal diperiksa penyidik KPK karena sedang berada di luar negeri untuk menghadiri wisuda anaknya. (Red)

Baca Juga  Rencana Ada Demo Pajak Kendaraan, Khofifah: Aku Fokus Kerja

Share :

Baca Juga

KABARKINI

Pilu Ibu Beranak Dua, Jadi Korban Kekerasan Suami Berulang-Ulang

KABARKINI

Laga Lawan PSM Ditunda, Asrul Ananda Minta Suporter Saling Jaga

KABARKINI

Tersangka Pembunuhan Istri Pengusaha Jalani 33 Adegan

KABARKINI

Polda Jatim Melarang Warga Kegiatan Sound Horeg

KABARKINI

Ancam Sebar Foto Bugil Korban Berusia 16 Tahun, Pelaku Dibekuk

KABARKINI

Terduga Pelaku Arisan Bodong Puluhan Miliar, Ditangkap

KABARKINI

Panglima TNI dan Kapolri Diperintah Prabowo Tindak Tegas Massa Anarkistis

KABARKINI

Kelangkaan BBM di Jember Segera Teratasi Dengan Suplai Tambahan dari Pertamina